Mengenal Pasangan Pilihan TUHAN Melalui Doa
-
12 Juli 2017
Hallo, syalom...
Hal menarik saat ini yang sering saya dengar adalah banyak yang bertanya mengenai " Bagaimana sebenarnya tau pilihan TUHAN atas partner/psg hidup saya? Dan seberapa jauh saya harus berdoa dan bersabar?"
Saya pernah baca buku mengenai Revolusioner For Man dan menemukan satu kutipan bagus yang sangat memberkati :
" Seorang pria yang setia adalah seorang pendoa yang setia dan seorang wanita terhormat adalah partner pendoa yang baik.."
Banyak yang menginginkan pasangan yang baik, rohani kuat, setia, sabar dll. Tapi bagaimana mendapatkan seseorang yang memiliki kapasitas seperti itu?
Tidak ada dan tidak akan pernah ada. Karena yang ada adalah seorang yang TUHAN berikan sepadan dengan kita. Sepadan berbicara tentang melengkapi dan dilengkapi, satu kurang itu yang satu lebihnya itu. Kalau pun ada hal2 baik tidak semua, jadi hal ini harus kita terima dengan iman terlebih dahulu.
Nah kalau udah mengerti dengan iman hal diatas barulah kita step by step Bekerja dalam doa. Berdoa untuk pasangan hidup harus mengerti step by step doanya, gak sembarangan karena ini bukan hal yang dikasih sembarangan/kece2 (bhs gaulnya hehe).
Pertama,
Berdoalah untuk mengerti dulu " Apa sudah waktunya.." Kalau hari2 ini TUHAN tidak menaruh hal itu di hatimu, mungkin saja bukan waktunya. Bisa jadi TUHAN sedang mengarahkan hal lain yang lebih penting, so tetap tenang dan percaya, semua pada waktunya TUHAN.
Kalaupun waktunya dan TUHAN gerakan :
Berdoalah untuk mengerti apa yang baik menurut TUHAN dan bukan menurutmu. Seperti apa ini? Bisa jadi liat firman TUHAN kita bisa ambil contoh2 seperti Rut dan Boas bahwa yang hari2 ini memberkatimu dan menolongmu bisa jadi pilihan TUHAN. (Nah mulai mikir2 nih kembali nih ya hehe )
Berdoalah untuk diri sendiri " Jika kita terlalu fokus berdoa untuk psg hidup, bisa jadi diri kita tidak kita lengkapi (bukan material, tapi sikap, tindakan dan kesiapan kita), liat dan doakan bagian diri kita yang masih membuat kita lemah dan jatuh (kita kepada TUHAN dan kepada orang terdekat) bisa jadi hal itu juga dapat merusak hubungan hubungan kita nantinya.
Berdoalah hari-hari ini biar hati kita tetap terpaut dan mengasihi TUHAN terlebih dahulu. Hal ini sangat penting, karena bukan untuk menjadi pancingan agar TUHAN kasih segera atau kasih yang terbaik, tapi semata-mata karena memang TUHAN lah kekasih pertama dan terutama dalam hidupmu. Kalau sama TUHAN aja kita udah klop bgt nih cintanya, saya pun yakin sama pasangan kita pun klop sangat.
Okelah,
Matius 6:8, Jadi janganlah kamu seperti mereka, karena Bapamu mengetahui apa yang kamu perlukan, sebelum kamu minta kepada-Nya.
Imani, kerjakan dan setia. TUHAN tau apa yang kita butuhkan!
Gbu O
12 Juli 2017 diubah oleh PUTRA138
-
12 Juli 2017
Klo sy sdh pd tahap berserah sepenuhnya pd Tuhan,,tdk ngotot lg hrs begini hrs begitu,, krn biasanya apa yg aku ingini selalu membuat aku tersakiti sendiri,,Jd,, terserah Tuhan saja dan mencoba menerima apa yg Tuhan pilihkan utkku,,manutt aja dehh,,Tuhan dilawan,,klo kataNya kgk ya gk,,krn Dia tahu apa yg terbaik buatku,,Dulu aq msh suka memaksakan kehendakku,,Skrg masih tetap terus meminta dlm doaku,,????
12 Juli 2017 diubah oleh LIZEGUD713
-
12 Juli 2017
Saat ini aku sedang bergumul dan bertanya kepada Tuhan,benarkah pria itu dari Tuhan,
Tetapi sering berdoa dan curhat ke Tuhan,tiba-tiba hatiku tawar dan cinta yang mula2 mulai pudar.
-
12 Juli 2017
Wah artikel ttg doa pasangan hidup pas dgn apa yg sdg ku dpt juga ttg bacaan ku di kitab rut.. emng betul apa yg putra jabarkan.. tetap percaya dan Tuhan akan bertindak sesuai dgn kairosNya dan bukan waktu kita. Thanks buat artikel nya. Mengkonfirmasi apa yg sdg ku dpt. Maju terus semua dan saya juga berdoa buat teman2 jk dpt kan yg sepadan .. amin. Tetap semangat dan percaya maka Tuhan akan bertindak. Gbu all. Good night.
-
12 Juli 2017
LIZEGUD713 tulis:
Klo sy sdh pd tahap berserah sepenuhnya pd Tuhan,,tdk ngotot lg hrs begini hrs begitu,, krn biasanya apa yg aku ingini selalu membuat aku tersakiti sendiri,,Jd,, terserah Tuhan saja dan mencoba menerima apa yg Tuhan pilihkan utkku,,manutt aja dehh,,Tuhan dilawan,,klo kataNya kgk ya gk,,krn Dia tahu apa yg terbaik buatku,,Dulu aq msh suka memaksakan kehendakku,,Skrg masih tetap terus meminta dlm doaku,,????
Nice sharingnya,
Betul bgt kita tidak dapat melawan apa yang TUHAN kehendaki, saya ingat Bapa rohani saya bilang kalau TUHAN mau kamu seperti Paulus gak nikah dan memang harus seperti itu yang baik buat TUHAN itu akan terjadi dan betapa hebatnya Paulus bisa menerima itu tapi kembali seseorang yang sangat mencintai TUHAN tidak akan mudah kecewa karena TUHAN sediakan yang baik kedepannya.
Mungkin harus terus berdoa selagi masih TUHAN gerakan ka, tapi yang paling penting tetap terjaga hubungan kita kepada TUHAN agar kita tau arahan TUHAN itu dg jelas dan pasti..
-
12 Juli 2017
???????????????? nice sharing
PUTRA138 tulis:
Hallo, syalom...
.....Imani, kerjakan dan setia. TUHAN tau apa yang kita butuhkan!
Gbu O
13 Juli 2017 diubah oleh JODOHKRISTEN
-
12 Juli 2017
Sangat diberkati dgn sharing nya...sippp
-
12 Juli 2017
ELISA859 tulis:
Saat ini aku sedang bergumul dan bertanya kepada Tuhan,benarkah pria itu dari Tuhan,
Tetapi sering berdoa dan curhat ke Tuhan,tiba-tiba hatiku tawar dan cinta yang mula2 mulai pudar.
Thanks sharingnya
Mungkin hal yang paling penting adalah apakah hubungan kita masih terkoneksi dg TUHAN?
.
Apakah kita masih mengasihi TUHAN itu hari-hari ini?
.
Bisa jadi kita terlalu fokus mencari dan mencintai seseorang sehingga kita lupa kasih kita akan TUHAN itu. Dan hal ini menyebabkan cinta kita kepada sesama pun pudar dan tawar.
Seperti yg saya nikmati diatas, kalau kita sangat dan sampe klop bgt mencintai TUHAN hari-hari ini saya yakin kita juga pasti memiliki cinta yang terus fire kepada seseorang dalam doa kita.
Mungkin harus kembali bangun lagi cinta TUHAN itu, waktu2 teduh bersama TUHAN lagi.
Semangat terus ka!
-
12 Juli 2017
LYDIA559 tulis:
Sangat diberkati dgn sharing nya...sippp
Terimakasih, semangat ka!
-
12 Juli 2017
Selalu semangat dan sukacita itu harrruss bgt
PUTRA138 tulis:
Terimakasih, semangat ka!
-
12 Juli 2017
Berarti kita hrs membereskan diri kita dlu, sehingga kita dpt cinta mula2nya Tuhan. Dan tau maksud dan tujuan hidup yg Tuhan taruh dlm hidup kita.
Ok thanks buat sharingnya.
-
13 Juli 2017
Waah nice post bro.. good (≧∇≦)b
-
13 Juli 2017
Aku mau sharing sedikit dr apa yg aku alami
Saat ini aku berhubungan dg seorang pria, kenal dr JK juga. Awalnya aku ga terlalu tertarik dengan dia hehehe. Pertama kali ketemu, dia blg bahwa dia berdoa terlebih dahulu sebelum ketemu aku. Wow, 1 hal yg ga pernah terpikirkan oleh aku utk berdoa dulu sebelum ketemuan dgn pria2 JK. Lanjutlah dgn ketemuan kedua dst. Pria ini menyatakannya perasaannya dan aku belum kasi jawaban di hari itu. Aku minta waktu utk berdoa. Dan pria ini khusus melakukan doa puasa sampai hari dimana aku memberikan jawabanku. Jujur, aku kagum banget. Pria melakukan doa puasa utk bisa diterima oleh wanita, saat ini setau aku sangat jarang ya.
Iman si pria ini membuat aku luluh Memiliki Tuhan dalam hatimu itu jauh lebih berharga daripada apapun yg ada d dunia ini.
Back to the thread, saya sangat setuju bahwa melalui DOA, kita bisa mengenal pasangan pilihan Tuhan
Apalagi doa yg dibarengi puasa.
God bless us.
PUTRA138 tulis:
Saya pernah baca buku mengenai Revolusioner For Man dan menemukan satu kutipan bagus yang sangat memberkati :
" Seorang pria yang setia adalah seorang pendoa yang setia dan seorang wanita terhormat adalah partner pendoa yang baik.."
-
13 Juli 2017
Amin,,,,puji Tuhan,karna tujuanku mencari pasangan hidup agar bisa melayani Tuhan bersama-sama,dan saling menopang,segalanya aku serahkan kepada Tuhan,
Jika Tuhan Yesus,tidak berkenan aku dgn dia,ya g masalah jika pada akhirnya aku g menikah dengan dia.
Walopun dia pria yg aku mau.
Dukung dlm doa ya bro Putra.
PUTRA138 tulis:
Thanks sharingnya
Mungkin hal yang paling penting adalah apakah hubungan kita masih terkoneksi dg TUHAN?
.
Apakah kita masih mengasihi TUHAN itu hari-hari ini?
.
Bisa jadi kita terlalu fokus mencari dan mencintai seseorang sehingga kita lupa kasih kita akan TUHAN itu. Dan hal ini menyebabkan cinta kita kepada sesama pun pudar dan tawar.
Seperti yg saya nikmati diatas, kalau kita sangat dan sampe klop bgt mencintai TUHAN hari-hari ini saya yakin kita juga pasti memiliki cinta yang terus fire kepada seseorang dalam doa kita.
Mungkin harus kembali bangun lagi cinta TUHAN itu, waktu2 teduh bersama TUHAN lagi.
Semangat terus ka!
-
13 Juli 2017
ENDA669 tulis:
Berarti kita hrs membereskan diri kita dlu, sehingga kita dpt cinta mula2nya Tuhan. Dan tau maksud dan tujuan hidup yg Tuhan taruh dlm hidup kita.
Ok thanks buat sharingnya.
Hehe cinta itu sudah ada sebelum kita bereskan diri cuma dengan bereskan diri kita dapat menikmati benar2 cinta TUHAN itu.
.
Semakin kita cinta TUHAN dan tenang didalam Dia kita juga semakin tau seperti apa arahan untuk masa depan kita.
.
Terimakasih kembali ka.
Gb
-
13 Juli 2017
THEODORUS086 tulis:
Waah nice post bro.. good (≧∇≦)b
Ok, Terimakasih. Semangat terus bang!
-
13 Juli 2017
RMS482 tulis:
Aku mau sharing sedikit dr apa yg aku alami
....Apalagi doa yg dibarengi puasa.
God bless us.
Nice sharingnya Ka'
Betul sekali doa dan puasa ada sarana untuk lebih tenang dan tajam mengetahui setiap arahan TUHAN kedepannya.
.
Dalam pemilihan pasangan memang salah satu proses terdahulu adalah melihat, berbicara (berdoa kepada TUHAN) lalu klw TUHAN approach baru kita lanjut ke tahap mengajak org yg kita doakan bergumul bersama dan ini punya jangka waktu tertentu sesuai iman keduanya.
.
Semua memang harus kembali sih seperti Firman-Nya ' Dari Dia, Oleh Dia dan Untuk Dia" dan saya yakin setiap kita yang mau dapat terbaik juga harus ikut proses TUHAN.
Semangat terus ka'
13 Juli 2017 diubah oleh JODOHKRISTEN
-
13 Juli 2017
ELISA859 tulis:
Amin,,,,puji Tuhan,karna tujuanku mencari pasangan hidup agar bisa melayani Tuhan bersama-sama,dan saling menopang,segalanya aku serahkan kepada Tuhan,
.....
Walopun dia pria yg aku mau.
Dukung dlm doa ya bro Putra.
Wih mantap! Mental anak TUHAN tidak mudah kecewa sama TUHAN meski kadang terlihat buruk didepan, selalu ingat bahwa janji TUHAN itu indah dan sempurna bagi yang mau benar2 ikut arahan-Nya.
.
Siap ka, kita dukung doa biar rekan JK benar2 mendapatkan apa yg terbaik.
Semangat terus!
13 Juli 2017 diubah oleh JODOHKRISTEN
-
13 Juli 2017
Setuju dengan sis ELISA859.
Kalau Tuhan restui, pasti Tuhan buka jalan
Kalau Tuhan tidak berkenan, berdoa supaya kita atau pasangan kita ga ada yang merasa terluka
ELISA859 tulis:
Jika Tuhan Yesus,tidak berkenan aku dgn dia,ya g masalah jika pada akhirnya aku g menikah dengan dia.
Walopun dia pria yg aku mau.
-
13 Juli 2017
Sangat terberkati
-
13 Juli 2017
Amin,,,trimakasih bro,
PUTRA138 tulis:
Wih mantap! Mental anak TUHAN tidak mudah kecewa sama TUHAN meski kadang terlihat buruk didepan, selalu ingat bahwa janji TUHAN itu indah dan sempurna bagi yang mau benar2 ikut arahan-Nya.
.
Siap ka, kita dukung doa biar rekan JK benar2 mendapatkan apa yg terbaik.
Semangat terus!
-
13 Juli 2017
IISA657 tulis:
Sangat terberkati
Terimakasih. Semangat terus rekan JK!
-
13 Juli 2017
Iya sist,,,aku juga udah bicara dgn dia,bahwa apa yang kita rencanakan dan kita pandang baik,blom tentu itu baik bagi Tuhan,dan dia bisa menerima apapun yg terjadi nanti,tetapi aku dan dia tetap komunikasi dgn baik.
RMS482 tulis:
Setuju dengan sis ELISA859.
Kalau Tuhan restui, pasti Tuhan buka jalan
Kalau Tuhan tidak berkenan, berdoa supaya kita atau pasangan kita ga ada yang merasa terluka
-
13 Juli 2017
iya doa mu terhadap pasanganmu setiap hari itulah yang akan terwujud apabila Tuhan mengkehendakiNya.
-
14 Juli 2017
intinya berdoa ya,
misal g dijawab berarti bukan dia atau belum waktunya ya..