PASANGAN SERASI
-
4 Agustus 2015
Pasangan terbaik itu seperti sepatu.
Bentuknya tak persis sama namun serasi.
Saat berjalan terlihat tak kompak tapi tujuannya sama.
Tak pernah ganti posisi, namun saling melengkapi.
Selalu sederajat tak ada yang lebih rendah atau tinggi.
Bila yang satu hilang yang lain tak memiliki arti.
SEPATU: SEjalan samPAi TUa, hingga maut yang memisahkan mreka.
semua dimulai dr sebuah tulisan n arti tulisan itu sendiri, bermakna atau tdk tulisan itu buat kita ?!
lalu kita bawa memjadi doa & mimpi kita !!
APA DOA & MIMPI saudara/i MEMBER skalin....???
-
4 Agustus 2015
Mimpi yg gmn mksdnya?
Impian dpt pasangan yg cocok?
Coba mulai dari TS sendiri.. ceritakan apa mimpi dan impian TS
-
4 Agustus 2015
RAEL548 tulis:
Pasangan terbaik itu seperti sepatu.
Bentuknya tak persis sama namun serasi.
Saat berjalan terlihat tak kompak tapi tujuannya sama.
Tak pernah ganti posisi, namun saling melengkapi.
Selalu sederajat tak ada yang lebih rendah atau tinggi.
Bila yang satu hilang yang lain tak memiliki arti.
SEPATU: SEjalan samPAi TUa, hingga maut yang memisahkan mreka.
semua dimulai dr sebuah tulisan n arti tulisan itu sendiri, bermakna atau tdk tulisan itu buat kita ?!
lalu kita bawa memjadi doa & mimpi kita !!
APA DOA & MIMPI saudara/i MEMBER skalin....???
biar lah hanya Tuhan & me yang tau.....(karena itu rahasia kami ber2 )
-
9 Agustus 2015
Adanya kegagalan menuju spirit kemuliaan sorgawi adalah realitas....Tuhan tahu yang ada di hati kita.
ada banyak persoalan kehidupan yang terkadang sulit untuk diungkapkan....tetapi hakikat hidup di dalam Tuhan harus ada visi dan misi...
visi dan misi inilah yang membedakan kualitas manusia satu dengan yang lainnya di mata Tuhan dan juga di mata manusia.
dari buah karya kitalah orang akan melihat dan merasakan dan Tuhan melihat motivasi kita