TETAPLAH WASPADA MENCARI JODOH
-
21 Maret
Kita harus waspada sebab bukan tidak mungkin situs pertemanan, apk pencari jodoh, mesos dli luaran, ada oknum-oknum menyalahgunakan untuk kegiatan *Perdagangan manusia* .
Alangkah malangnya menjadi korban yang demikian, dipekerjakan degan paksa tanpa gaji, diperlakukan tidak manusiaw,i tekanan mental, bahkan bisa jadi pemanfaatan organ korban untuk diperjualbelikan.
Tetaplah waspada akan hal ini, hanya ngebet cari jodoh dan menjalin pertemanan akhirnya menjadi korban, cari tahu lebih dalam kenalan kita, kumpulkan identitas nya. Tread ini saya buat bukan untuk menakut-nakuti namun kepedulian dalam hal ini.
Kiranya kita dijauhkan dari oknum-oknum yang demikian dan perlindungan Tuhan melingkupi kita semua.
-
21 Maret
Pasti gara2 kasus WNI di Myanmar nih
-
21 Maret
Terima kasih infonya.. Setuju dan sangat setuju utk mengencangkan sabuk kewaspadaan. Identitas itu pintu masuk kita utk ngobrol banyak hal. Hindari pembicaraan kisah hidupmu sebelum yakin identitas dia adalah manusia nyata yg tervalidasi.
Seringkali yg menjadi target renyah itu terdata dengan usia tinggi. Seakan2 target usia tinggi sangat mudah diyakinkan dengan obrolan2 panjang terlebih dahulu tanpa memvalidasi identitas.
-
22 Maret
Noted ✍️✍️keyword na di "identitas" niy
VERONIQUE115 tulis:
Terima kasih infonya.. Setuju dan sangat setuju utk mengencangkan sabuk kewaspadaan. Identitas itu pintu masuk kita utk ngobrol banyak hal. Hindari pembicaraan kisah hidupmu sebelum yakin identitas dia adalah manusia nyata yg tervalidasi.
Seringkali yg menjadi target renyah itu terdata dengan usia tinggi. Seakan2 target usia tinggi sangat mudah diyakinkan dengan obrolan2 panjang terlebih dahulu tanpa memvalidasi identitas.
-
22 Maret
SHANTY141 tulis:
Pasti gara2 kasus WNI di Myanmar nih
Malah saya tidak tahu, yang saya tahu, membaca artis Cina lupa namanya yang terjebak kerjasama pembuatan film dengan oknum Thailand ternyata diperdagangkan ke Myanmar.
-
22 Maret
Iya..nonton YouTube hirotada ada dibahas tentang ini.#.smoga kita selalu dijauhkan Dr hal buruk#
TORO617 tulis:
Malah saya tidak tahu, yang saya tahu, membaca artis Cina lupa namanya yang terjebak kerjasama pembuatan film dengan oknum Thailand ternyata diperdagangkan ke Myanmar.
-
22 Maret
Sama ya kita nontonnya hirotada🤭
ARINA253 tulis:
Iya..nonton YouTube hirotada ada dibahas tentang ini.#.smoga kita selalu dijauhkan Dr hal buruk#
TORO617 tulis:
-
22 Maret
Pertanyaan analoginya gini: Emang bapak mau join investasi ke orang yg identitasnya belum dikonfirmasi tapi tu oranh omongannya setinggi langit ke 7?
MANIAR098 tulis:
Noted ✍️✍️keyword na di "identitas" niy
-
22 Maret
Noteddddd. Tks for remind
TORO617 tulis:
Kita harus waspada sebab bukan tidak mungkin situs pertemanan, apk pencari jodoh, mesos dli luaran, ada oknum-oknum menyalahgunakan untuk kegiatan *Perdagangan manusia* .
Alangkah malangnya menjadi korban yang demikian, dipekerjakan degan paksa tanpa gaji, diperlakukan tidak manusiaw,i tekanan mental, bahkan bisa jadi pemanfaatan organ korban untuk diperjualbelikan.
Tetaplah waspada akan hal ini, hanya ngebet cari jodoh dan menjalin pertemanan akhirnya menjadi korban, cari tahu lebih dalam kenalan kita, kumpulkan identitas nya. Tread ini saya buat bukan untuk menakut-nakuti namun kepedulian dalam hal ini.
Kiranya kita dijauhkan dari oknum-oknum yang demikian dan perlindungan Tuhan melingkupi kita semua.
-
22 Maret
Ngeri. Ngerii ihh..
VERONIQUE115 tulis:
Pertanyaan analoginya gini: Emang bapak mau join investasi ke orang yg identitasnya belum dikonfirmasi tapi tu oranh omongannya setinggi langit ke 7?
-
22 Maret
Ya tetap harus waspada
-
23 Maret
Setuju sekali,,,smg kita dijauhkn dr hal2 yg jahat🙏🙏🙏🙏
TORO617 tulis:
Kita harus waspada sebab bukan tidak mungkin situs pertemanan, apk pencari jodoh, mesos dli luaran, ada oknum-oknum menyalahgunakan untuk kegiatan *Perdagangan manusia* .
Alangkah malangnya menjadi korban yang demikian, dipekerjakan degan paksa tanpa gaji, diperlakukan tidak manusiaw,i tekanan mental, bahkan bisa jadi pemanfaatan organ korban untuk diperjualbelikan.
Tetaplah waspada akan hal ini, hanya ngebet cari jodoh dan menjalin pertemanan akhirnya menjadi korban, cari tahu lebih dalam kenalan kita, kumpulkan identitas nya. Tread ini saya buat bukan untuk menakut-nakuti namun kepedulian dalam hal ini.
Kiranya kita dijauhkan dari oknum-oknum yang demikian dan perlindungan Tuhan melingkupi kita semua.
-
23 Maret
RISKA919 tulis:
Ya tetap harus waspada
SAURIA580 tulis :
Kalau kata Bang Napi "Waspadalah, waspadalah, waspadalah". 😁😁😁
Aku copas mereka 👆 aja deh.
😁😁😁
-
25 Maret
🔴🟢🟡🟢🔴🟡
Sebenarnya tidak hanya mencari jodoh saja ya teman-teman namun pekerjaan, kerjasama bisnis, atau apapun harus lebih waspada, apalagi hingga jauh ke negara orang yang reputasinya buruk
Lebih baik di negeri sendiri meski mendapatkan sesuap nasi daripada ke negeri orang dengan janji ternyata bukan penghasilan yang baik tapi diperlakukan sedemikian rupa, itupun kalau ada harapan untuk pulang, maka hanya tangisan batin yang berkepanjangan.
Bayangkan saja di negeri sendiri masih asyik scroll-scrol medsos tp di tempat seperti itu kebebasan direnggut hanya tekanan menurut SOP mereka
25 Maret diubah oleh TORO617
-
26 Maret
Nah yang suka traveling ke thailand..kalau ada gerombolan orang sana lagi nongkrong tuh..terus kalau kaya berasa kita lagi di liatin nah bisa jadi..saya bisa tau ngomong gini karna liat di youtube iqbalizda lagi jalan2 sambil mau beli hewan di pasar thailand..di video dia nunjukin ada gerombolan orang lokal disana lgi kumpul trus ngeliatin dari kejauhan tapi masih di pasar hewan